6 Pesepak Bola yang Paling Banyak Bela Klub Berbeda saat Tampil di Liga Champions

6 pesepak bola ini tercatat sebagai yang paling banyak bela klub berbeda di Liga Champions.

Rauhanda Riyantama | www.mxkc.sbs
Sabtu, 07 Januari 2023 | 18:21 WIB
Momen Zlatan Ibrahimovic isap cerutu di perayaan gelar juara Liga Italia bersama AC Milan. (Twitter)

Momen Zlatan Ibrahimovic isap cerutu di perayaan gelar juara Liga Italia bersama AC Milan. (Twitter)

www.mxkc.sbs - Liga Champions menjadi ajang para jawara sepak bola Eropa, sederet pemain terbaik Benua Biru pamer kualitas bermain, tak hanya di satu tim tetapi juga beberapa klub besar.

Kompetisi sepak bola Eropa merupakan kiblat bagi para pemain yang ingin mengubah nasib, bagi pesepak bola top hal ini tak berlaku.

Kompetisi Eropa bahkan sudah menjadi konsumsi keseharian, termasuk ajang Liga Champions di mana satu pemain bisa tampil di turnamen ini dengan beberapa klub top.

Baca Juga: Link Live Streaming Malaysia vs Thailand di Semifinal Piala AFF 2022, Kick Off 19.30 WIB

Sederet pemain mampu menaklukan ajang tersebut tak hanya untuk satu tim, tapi beberapa dan menjadi rekor tersendiri bagi para mereka.

Lantas siapa saja pemain top Eropa yang paling banyak bermain di Liga Champions dengan klub yang berbeda? berikut di antaranya.

1. Zlatan Ibrahimovic

Baca Juga: Tandang ke Markas Malaysia di Semifinal Piala AFF 2022, Mano Polking Girang Tuan Rumah Sedikit Dirugikan

Zlatan Ibrahimovic meraih gelar juara Liga Italia 2021/2022 bersama AC Milan. (AFP)
Zlatan Ibrahimovic meraih gelar juara Liga Italia 2021/2022 bersama AC Milan. (AFP)

Bintang Swedia kali pertama tampil di Liga Champions bersama Ajax Amsterdam pada musim 2001-2002, setelahnya ia sering berpindah-pindah klub.

Sederet klub top Eropa pernah dibelanya di ajang Liga Champions, termasuk Juventus, Inter Milan, Barcelona, AC Milan, Paris Saint-Germain hingga Manchester United.

Meski begitu, nasib kurang mujur bagi Zlatan yang belum pernah merasakan bagaimana rasanya mengangkat trofi Si Kuping Besar.

Baca Juga: Tekel Beringas Doan Van Hau Ramai Dibahas di Media Sosial, Media Malaysia Layangkan Kecaman

Prestasi terbaiknya hanya mampu mengantar klubnya sampai ke babak perempat final, Ibrahimovic saat ini masih aktif bermain meski usianya sudah 41 tahun.

2. Nicolas Anelka

Nicolas Anelka saat berseragam Manchester City. (PAUL BARKER / AFP)
Nicolas Anelka saat berseragam Manchester City. (PAUL BARKER / AFP)

Anelka adalah simbol pemain nomaden, tim-tim besar Eropa pernah merasakan jasanya termasuk enam klub yang bermain di Liga Champions.

Baca Juga: Malaysia Berniat Lolos ke Final Piala AFF 2022?, Penyerang Seniornya Sarankan Cetak Banyak Gol saat Hadapi Thailand

Enam klub tersebut antara lain, Arsenal, Real Madrid, Paris Saint-Germain, Fenerbahce, Chelsea hingga Juventus.

Total 68 penampilan, Anelka sukses mencetak 20 di ajang bergengsi sepak bola Benua Biru ini termasuk gelar juara bersama Real Madrid di musim 1999-2000.

3. Javier Saviola

Javier Saviola saat berkostum Barcelona. (LLUIS GENE / AFP)
Javier Saviola saat berkostum Barcelona. (LLUIS GENE / AFP)

Sebelum Lionel Messi, Argentina punya pemain kecil nan lincah dengan julukan Si Gigi Kelinci, dialah Javier Saviola.

Kemampuan Saviola sempat menggebrak Eropa, sempat jadi andalan Real Madrid dan Barcelona meski gagal meraih trofi juara di musim 2005-2006.

Saat itu Saviola dipinjamkan ke AS Monaco, selain untuk ketiga klub tersebut ia juga pernah bermain untuk Benfica, Malaga dan Olympiakos.

Total Saviola sukses menceyak 18 gol dari 56 laga di Liga Champions, tanpa satu pun gelar juara yang bisa diraih.

4. Fernando Morientes

Fernando Morientes/Twitter
Fernando Morientes/Twitter

Fernando Morientes adalah legenda Spanyol, salah satu striker terbaik milik Real Madrid dengan raihan tiga trofi Liga Champions.

Selain Real Madrid, Morientes juga pernah bermain untuk AS Monaco, Liverpool, Valencia dan Olympique Marseille di Liga Champions.

5. Samuel Eto'o

Samuel Eto'o/Instagram
Samuel Eto'o/Instagram

Nama Samuel Eto'o semakin menjadi saat masih berseragam Barcelona dengan satu trofi Liga Champions pada musim 2005-2006.

Selain Barcelona, Eto'o juga berhasil membawa Inter Milan merengkuh gelar juara pada musim 2009-2010 dan pernah juga bermain untuk Real Madrid, Real Mallorca dan Chelsea.

Eto'o pounya 78 penampilan di Liga Champions dengan torehan 30 gol sepanjang kariernya sebelum memutuskan pensiun.

6. Hernan Crespo

Mantan striker Inter Milan, Hernan Crespo. (Emilio Andreoli/AFP).
Mantan striker Inter Milan, Hernan Crespo. (Emilio Andreoli/AFP).

Legenda Argentina sebelum Lionel Messi ini pernah bermain untuk 5 klub berbeda di Liga Champions, paling sering klub-klub Italia.

Termasuk Parma, Lazio, Inter Milan dan AC Milan, di luar itu Chelsea pernah merasakan jasanya bermain di Liga Champions.

Meski begitu, Crespo tak pernah merasakan gelar juara di ajang ini, prestasi terbaiknya hanya meraih runner-up pada musim 2004-2005 bersama AC Milan.

Kontributor: Eko
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Anak sekecil itu sudah cetak gol di Euro 2024

boladunia | 10:54 WIB

Venezia bakal jumpa Lazio di Serie A musim 2024/2025.

boladunia | 16:15 WIB

Inilah jadwal perempatfinal Euro 2024

boladunia | 06:42 WIB

Catat jadwal babak 16 besar Euro 2024

boladunia | 10:15 WIB

Teka-teki masa depan Thom Haye dibongkar media Belanda.

boladunia | 19:00 WIB

Gelandang Leverkusen yang sukses meraih gelar Bundesliga dan Piala Jerman, Granit Xhaka sangat berharap bisa membawa kemenangan untuk Swiss dalam laga Grup A melawan Hongaria pada Sabtu malam di Cologne Stadium.

boladunia | 08:47 WIB

Jerman tampil luar biasa, membuat Skotlandia menjadi korban pertama dengan kekalahan telak 1-5 pada pertandingan pembuka Euro 2024 Grup A di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Sabtu dini hari WIB.

boladunia | 08:08 WIB

Tiga negara yang memastikan diri lolos ke babak final Euro 2024, yakni Georgia, Ukraina, dan Polandia akan terbang ke Jerman, yang menjadi tuan rumah Euro 2024.

boladunia | 15:18 WIB

Pertandingan Vietnam vs Indonesia akan berlangsung di Stadion My Dinh, Hanoi pada Selasa, (26/3/2024) pukul 19.00 WIB.

boladunia | 20:26 WIB

Deretan laga besar akan tersaji dalam Euro 2024 yang tak lama lagi akan digelar di Benua Biru. Jelang pertarungan bergengsi antar-negara di Eropa ini, ada sejumlah fakta menarik yang layak untuk dikupas.

boladunia | 09:15 WIB

Barcelona terjepit. Klub Catalan itu sudah disebut miskin oleh pemain incarannya. Pengaturan transfer menjadi lebih lancar ketika klub memiliki sumber daya finansial yang pas-pasan.

boladunia | 22:17 WIB

Liverpool memiliki kesempatan besar dalam mencari pengganti Juergen Klopp yang akan segera meninggalkan klub.Xabi Alonso, yang saat itu menjadi pelatih Bayer Leverkusen, pernah menjadi pilihan utama Liverpool.

boladunia | 21:58 WIB

Hasil undian untuk semifinal Piala FA diumumkan sekitar dua puluh lima menit setelah pertandingan Man United vs Liverpool di Old Trafford berakhir pada hari Minggu, tanggal 17 Maret 2024.

boladunia | 20:52 WIB

Striker AC Milan, Olivier Giroud dikabarkan akan merapat ke klub sepakbola asal Amerika Serikat. Saat ini disebutkan jika sang pemain sedang dalam tahap pembicaraan dengan LAFC di Amerika Serikat.

boladunia | 00:05 WIB

Di pertandingan melawan Hellas Verona pada pekan ke-29 Liga Italia, Pulisic mencetak gol penting yang mencatat sejarah bagi klub.

boladunia | 15:00 WIB

Gelaran drawing Europa Conference League 2023/2024 dilakukan di Nyon, Swiss pada Jumat, 15 Maret 2024. Dalam undian ada empat laga akan digelar pada delapan besar.

boladunia | 21:19 WIB

Detik-detik menegangkan terjadi ketika VAR melakukan tinjauan intensif untuk memastikan keabsahan gol tersebut, menciptakan ketegangan dan euforia di seluruh stadion.

boladunia | 07:00 WIB

Dalam pertandingan tersebut, Simone Inzaghi's squad mencetak gol melalui kontribusi Mateo Darmian, Lautaro Martinez, Federico Dimarco, dan Davide Frattesi, mengumpulkan total 69 poin, unggul 12 poin dari Juventus yang menempati posisi kedua dengan 57

boladunia | 06:15 WIB
Tampilkan lebih banyak