3 Fakta Jelang Duel Borneo FC vs Arema FC, Pesut Etam Unggul Head to Head

Laga sengit akan tersaji antara Borneo FC kontra Arema FC nanti malam.

Rabu, 22 Mei 2019 | 18:30 WIB
Borneo FC. [@borneofc.id / Instagram]

Borneo FC. [@borneofc.id / Instagram]

www.mxkc.sbs - Sama-sama berburu kemenangan perdana, duel Borneo FC kontra Arema FC Rabu (22/5/2019) malam nanti di Stadion Segiri dipastikan bakal sengit. 

Borneo FC harus puas dengan hasil imbang usai bermain sama kuat 1-1 dengan tamunya, Bhayangkara FC, Kamis kemarin. Hasil tersebut membuat posisi tim berjuluk Pesut Etam berada di peringkat kesembilan klasemen sementara.

Hasil lebih buruk justru didapat Arema FC. Bertepatan dengan laga pembuka di Stadion Maguwoharjo, (15/5/2019), Singo Edan justru kalah 3-1 dengan tuan rumah PSS Sleman.

Baca Juga: Buntut Rusuh Demo Bawaslu, Tim Atletik Indonesia Batal Latihan

Oleh sebab itu, baik Borneo FC dan Arema FC bakal mati-matian mencuri tiga poin. Hal itu wajib dilakukan demi memperbaiki posisi di klasemen sementara Liga 1 2019.

Penasaran dengan prediksi laga antara Borneo FC vs Arema FC? Berikut ulasan menarik kedua tim.

1. Sama-sama gagal meraih tiga poin di laga perdana

Baca Juga: Gagal Menang, Persebaya dan Bhayangkara FC Terdepak ke Papan Tengah Liga 1

Bagi Arema FC, raihan tiga poin sangat penting terutama untuk mendongkrak posisinya menjauh dari zona degradasi. Arema saat ini diketahui berada di posisi 15 klasemen sementara Liga 1 2019.

Pemain Arema FC Johan Ahmad (kanan) mencoba melewati pemain PS Sleman Arsyad Yusgiantoro (kedua kanan) saat pertandingan kompetisi Liga 1 2019 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, DI Yogyakarta, Rabu (15/5/2019). Pertandingan tersebut menjadi pembuka Liga 1 2019 dan hingga berita ini diturunkan skor masih 1-1. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
Pemain Arema FC Johan Ahmad (kanan) mencoba melewati pemain PS Sleman Arsyad Yusgiantoro (kedua kanan) saat pertandingan kompetisi Liga 1 2019 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, DI Yogyakarta, Rabu (15/5/2019). Pertandingan tersebut menjadi pembuka Liga 1 2019 dan hingga berita ini diturunkan skor masih 1-1. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko

2. Borneo FC unggul Head to Head atas Arema FC

Borneo terhitung sudah empat kali bertemu Arema FC yakni pada Liga 1 musim 2018 dan 2017. Dari jumlah itu, Borneo FC tercatat meraih dua kemenangan. Sisanya, hanya skor imbang yang dibawa pulang Asri Akbar dan kawan-kawan.

Baca Juga: Ini Kesulitan Firza Andika Selama Empat Bulan Bersama AFC Tubize

Suasana laga Borneo FC vs Persib. [laman resmi Liga 1]
Suasana laga Borneo FC vs Persib. [laman resmi Liga 1]

3. Milomir Seslija selalu menang hadapi Mario Gomez

Sebelum menukangi Arema FC, Milomir tercatat sebagai juru taktik Madura United di Liga 1 musim lalu. Sedangkan Mario Gomez diketahui merupakan juru racik Persib Bandung kala itu.

Laga Borneo FC kontra Arema ini akan jadi pertemuan ketiga dari kedua pelatih ini. Dari durasi pertemuan itu, Milomir diketahui selalu unggul saat bersua Mario Gomez.

Baca Juga: Emery Hormati Keputuhan Mkhitaryan usai Pilih Absen di Final Liga Europa

Di musim lalu bersama Madura United, Milomir sukses membekuk Persib Bandung yang dibesut Mario Gomez dalam dua kali pertemuan. Mereka menang dengan skor identik 2-1. 

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak