Kisah Bek Perija yang Gagal Bulan Madu usai Menikah di Tengah Wabah Corona

Alfath Fathier resmi menikah dengan Ratu Rizky Nabila pada 29 Maret lalu

Rauhanda Riyantama | www.mxkc.sbs
Kamis, 16 April 2020 | 20:00 WIB
Alfath Fathier kini resmi jadi milik Persija Jakarta. (Dok. Persija)

Alfath Fathier kini resmi jadi milik Persija Jakarta. (Dok. Persija)

www.mxkc.sbs - Pandemi virus corona yang tengah melanda Indonesia tidak membuat keinginan bek Persija Jakarta, Alfath Fathier menikah bersama Ratu Rizky Nabila goyah. Eks Madura United itu telah resmi menjadi pasangan suami istri pada 29 Maret lalu.

Tentu melangsungkan pernikahan di tengah wabah corona berbeda dari biasanya. Aturan dari pemerintah yang melarang ada keramaian, membuat Alfath tak melangsungkan acara resepsi.

Alfath yang kini tinggal di Jakarta berencana menggelar resepsi pada malam hari. Namun acara tersebut terpaksa ia batalkan demi mematuhi anjuran dari pemerintah.

Baca Juga: Andy Setyo Bersepeda hingga 60 Km untuk Jaga Kebugaran Tubuh

Pernikahan Alfath Faathier (dok. Persija)
Pernikahan Alfath Faathier (dok. Persija)

Alfath tidak mempermasalahkannya. Justru, ia senang karena acara pernikahannya berlangsung lancar, bahkan serasa resepsi.

"Mau bagaimana lagi, di tengah wabah ini kita tidak bisa apa-apa. Tapi di balik itu saya merasa senang karena akad nikah sudah kaya resepsi," kata Alfath dikutip dari Suara.com.

"Apalagi banyak Jakmania (sebutan suporter Persija) yang kasih doa dan ucapan lewat media sosial," tambah jebolan akademi Persib Bandung itu.

Baca Juga: Dijamin Bikin Geli, Begini Potret Pacar Ibu Neymar yang Biseksual

Bahkan, karena adanya wabah corona, Alfath yang sudah berencana bulan madu dengan istri tercintanya pun terpaksa dibatalkan. Pemain berusia 23 tahun itu pun berharap wabah ini bisa segera hilang agar ia bisa segera berbulan madu.

"Kalau rencana (bulan madu) sudah ada. Tapi, kembali lagi kondisi saat ini lagi tidak memungkinkan untuk ke mana-mana. Mudah-mudahan COVID-19 segera selesai, Insya Allah saya pergi bulan madu bersama istri," jelasnya.

Baca Juga: Ratu Tisha Jago Masak Opor Ayam, Eks Kapten Timnas U-18 Ini Saksinya

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak