Timnas Cuma Boleh Panggil 2 Pemain Klub, Media Vietnam Sebut PSSI Aneh

PSSI dan klub sepakat Shin Tae-yong hanya boleh memanggil maksimal dua pemain setiap klub. Keputusan ini mendapat sorotan media Vietnam

Irwan Febri Rialdi | www.mxkc.sbs
Rabu, 10 November 2021 | 12:18 WIB
Media Vietnam soroti keputusan PSSI. (Soha.vn)

Media Vietnam soroti keputusan PSSI. (Soha.vn)

www.mxkc.sbs - Keputusan PSSI yang membatasi maksimal dua peman setiap klub ke tim nasional tak hanya mendapat sorotan dari publik Tanah Air, tetapi hingga Vietnam. Media Vietnam, Soha, menyebut PSSI membuat keputusan aneh.

Bahkan, keputusan aneh PSSI langsung mereka tulis di judul. Soha juga menyebut bahwa keputusan PSSI tersebut secara tidak langsung memberikan keuntungan untuk Timnas Vietnam.

"Sepak bola Indonesia (PSSI) membuat keputusan aneh lagi, Park Hang-seo tiba-tiba diuntungkan," tulis Soha dalam judul artikel yang terbit pada Rabu (10/11/2021) itu.

Baca Juga: Luis Suarez Nyaris Dihabisi di Jalanan oleh Mantan Bek Manchester United

Media Vietnam soroti keputusan PSSI. (Soha.vn)
Media Vietnam soroti keputusan PSSI. (Soha.vn)

Sebagai informasi, PSSI menyetujui keputusan PT Liga Indonesia Baru (LIB) dan semua klub Liga 1 yang sepakat untuk terus menggelar kompetisi selama Piala AFF 2020 bergulir.

Kemudian, PSSI juga menyetujui keinginan klub yang membatasi maksimal dua pemain ke tim nasional, yang mana keputusan ini akan merugikan pelatih Shin Tae-yong karena tidak leluasa memilih pemain.

Pada Piala AFF 2020, Indonesia berada di Grup B bersama Vietnam, Malaysia, Laos dan Kamboja.

Baca Juga: Elkan Baggot Resmi Dapat e-KTP, Ini 3 Kecanggihan Kartu Identitas Tersebut

Laga perdana Indonesia dalam kompetisi tersebut berlangsung pada 9 Desember 2021, melawan Kamboja.

Berikutnya Indonesia menghadapi Laos pada 12 Desember 2021, Vietnam tiga hari kemudian dan Malaysia pada Minggu 19 Desember 2021.

Semua laga timnas Indonesia diadakan di Stadion Bishan, Singapura. Piala AFF 2020 memang digelar secara terpusat lantaran pandemi COVID-19.

Baca Juga: Potret Momen Romantis Elkan Baggott Bareng Pacarnya Katie Marsden

Adapun Grup A Piala AFF 2020 dihuni Thailand, Myanmar, Filipina, Singapura dan Timor Leste.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak