Makin Populer, Ansan Greeners Akui Pengaruh Besar Asnawi Mangkualam

Asnawi Mangkualam membawa berkat untuk Ansan Greeners.

Husna Rahmayunita | www.mxkc.sbs
Selasa, 08 Maret 2022 | 09:27 WIB
Asnawi Mangkualam diperkenalkan Ansan Greeners. (Instagram/asnawi_bhr)

Asnawi Mangkualam diperkenalkan Ansan Greeners. (Instagram/asnawi_bhr)

www.mxkc.sbs - Klub kasta kedua Liga Korea Selatan (K-League 2), Ansan Greeners mengungkap dampak positif semenjak kedatangan Asnawi Mangkualam.

Pemain Timnas Indonesia tersebut diakui membuat Ansar Greeners makin tenar dan dilirik penggemar. Khususnya di media sosial.

Sejak kedatangan Asnawi, lebih banyak penggemar dari luar negeri, utamanya dari Indonesia yang memperhatikan semua sosial media Ansan.

Baca Juga: Istimewa, Pratama Arhan Dapat Fasilitas 'Mewah' selama Berseragam Tokyo Verdy

"Setelah bergabung ke tim, banyak orang Indonesia datang ke Ansan untuk menonton penampilan Asnawi. Ketertarikan fans Indonesia tak berhenti sampai di situ," tulis media Korsel, Sport G, Senin (7/3/2021).

Faktanya sebelum mendatangkan Asnawi, Ansan hanya memiliki 5000 penggemar di Instagram pada Januari tahun lalu. Setelah mengontrak pemain timnas Indonesia itu, pengikut Instagram mereka saat ini mencapai 125.000.

Melihat potensi besar di sosial media sejak kedatangan Asnawi, manajemen Ansan pun saat ini tengah fokus untuk mengembangkan chanel Tiktok mereka. Menurut manajemen Ansan, pihak klub tidak mau ketinggalan dengan tren saat ini.

Baca Juga: Komentar Menohok Bung Towel soal Kontroversi Wasit Farmel FC vs Persikota Tangerang

"Sebelum musim ini, kami membuat konten Tiktok bersama. Sudah lama kita memulainya, tetapi kemudian kami mendapat banyak pengikut dan itu terbesar dari penggemar Indonesia,"

Dari hasil survei layanan Tiktok pada Januari 2022, Indonesia menempati peringkat kedua dalam jumlah pengguna di seluruh dunia, setelah Amerika Serikat.

"Bahkan pemain yang lebih tua pun sekarang menyadari keberadaan Tiktok. Begitu juga dengan pemain muda, termasuk Ansawi yang juga sangat menikmatinya," pungkasnya.

Baca Juga: Kylian Mbappe Diragukan Tampil saat Laga Real Madrid vs PSG

(www.mxkc.sbs/Galih Prasetyo)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak