Sama-sama Punya Nama Aji Santoso, Pria Ini Jadi Korban Salah Alamat Netizen dengan Sebut Pelatih Persebaya Surabaya

Pemilik akun Twitter @AdjieSanPutro menjadi korban salah alamat netizen dan sebut pelatih Persebaya Surabaya.

Rabu, 14 September 2022 | 10:29 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso. (Dok. LIB)

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso. (Dok. LIB)

www.mxkc.sbs - Seorang pria menjadi korban salah alamat netizen dengan menyebut pelatih Persebaya Surabaya karena mempunyai nama yang sama, Aji Santoso.

Hal ini terlihat dalam sebuah unggahan akun Twitter @AdjieSanPutro yang kemudian menjadi sorotan publik.

Dalam unggahannya tersebut, disebutkan kalau pemilik akun merupakan seorang pelatih yang kini menukangi klub Persebaya Surabaya oleh seorang netizen.

Baca Juga: Daftar Wasit dengan Tugas Paling Banyak di Liga 1, Thoriq Alkatiri Baru 3 Laga

"Ojok nyalahno pelatihe. Pelatihe iku tergantung managere. Lah pelatih njaluk tuku pemain seng dikarepi de'e tapi lek gak di acc karo managere yo mosok aji kate tuku pemain nggawe duwek e dewe rek. Kang iku teko managere. Coach @adjiesantosoputro pelatih jos, diculik Persebaya, akeh tim gede seng bakal......" tulis salah seorang netizen di sebuah kolom komentar.

Sama-sama punya nama Aji Santoso, pria ini jadi korban salah alamat netizen (Twitter/AdjieSanPutro)
Sama-sama punya nama Aji Santoso, pria ini jadi korban salah alamat netizen (Twitter/AdjieSanPutro)

"Jangan menyalahkan pelatihnya. Pelatih itu tergantung manajer. Kalau pelatih minta beli pemain yang diinginkan tapi kalau tidak disetujui dengan manajer, masa iya pakai uang sendiri. kan harusnya manajer. Coach @adjiesantosoputro pelatih jos, diculik Persebaya, banyak tim besar yang ingin....,"

Sang pemilik akun sendiri merasa heran karena menjadi korban salah alamat netizen.

Baca Juga: Shin Tae-yong Pede Timnas U-19 Lolos ke Putaran Final Piala Asia U-20 2023, Media Vietnam Kepanasan

"Lucu Mention aku dikira Aji Santoso pelatih sepak bola," tulis caption pemilik akun.

Unggahan ini pun mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.

"Wah tidak di-survei dulu sebelum tag orangnya," tulis @nag****.

Baca Juga: Shin Tae-yong Jadi Pelaku Sepak Bola Paling Populer di Korea Selatan, Hanya Kalah dari Son Heung-min

"Astaga, ketika terlalu semangat memberi wejangan," cuit @ich***.

Aji Santoso sendiri memang saat ini menjabat sebagai pelatih Persebaya Surabaya. Pemilik akun yang jadi salah alamat netizen merupakan salah seorang praktsi emotional healing and mindfulness yang cukup dikenal masyarakat Indonesia.

Memang keduanya memiliki nama yang sama, tetapi mereka memiliki keahlian yang berbeda.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak