Timnas Indonesia Ketambahan Amunisi Jelang Lawan Palestina, Jordi Amat Menuju Surabaya Hari Ini

Jordi Amat terbang ke Indonesia hari ini.

Arif Budi Setyanto | www.mxkc.sbs
Senin, 12 Juni 2023 | 11:04 WIB
Jordi Amat girang bukan kepalang usai mencetak gol indah bersama Timnas Indonesia (Instagram/PSSI)

Jordi Amat girang bukan kepalang usai mencetak gol indah bersama Timnas Indonesia (Instagram/PSSI)

www.mxkc.sbs - Bek timnas Indonesia, Jordi Amat mengabarkan dirinya akan bergabung ke skuad Garuda hari ini, Senin (12/6/2023). Hal itu ia kabarkan di akun Instagram pribadinya.

Melalui Instagram Stories, Jordi Amat membagikan foto paspornya dan tiket penerbangan menuju Indonesia. Terlihat ia bakal terbang dari Singapura menuju Surabaya 12 Juni 2023.

Artinya ia akan tiba di Indonesia hari ini. Skuad Garuda sendiri telah melaksanakan TC sejak 5 Juni lalu demi persiapan untuk menghadapi Palestina di FIFA Matchday.

Baca Juga: Argentina Dikabarkan Tak Mainkan Skuat Inti saat Hadapi Timnas Indonesia, Jadi Peluang Petik Kemenangan

"PSSI," tulis narasi unggahan Jordi Amat yang dibubuhi emoji mata dan bendera Merah Putih.

Postingan Jordi Amat yang menunjukkan dirinya otw ke Indonesia hari ini, Senin (12/6/2023). (Instagram/jordiamat5)
Postingan Jordi Amat yang menunjukkan dirinya otw ke Indonesia hari ini, Senin (12/6/2023). (Instagram/jordiamat5)

Kepastian Jordi Amat segera bergabung ke timnas Indonesia membuat amunisi Shin Tae-yong bakal semakin lengkap jelang menghadapi Palestina.

Sebelum terbang ke Indonesia, Jordi Amat sempat dikabarkan cedera. Beruntungnya kondisi itu tidak parah dan ia sudah tampil bersama klubnya JDT melawan Terengganu Jumat (9/11/2023) lalu.

Baca Juga: Gadis Kamboja Akui Dukung Timnas Indonesia Lawan Argentina, Datang ke SUGBK Semangati Marselino Ferdinan?

Dengan ini lini pertahanan tim Merah Putih semakin lengkap. Pasalnya Elkan Baggott juga telah bergabung lebih dulu ke skuad timnas Indonesia.

Adapun timnas Indonesia akan menjalani dua pertandingan di FIFA Matchday. Pertama melawan Palestina di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya pada 14 Juni 2023.

Kemudian empat hari berselang, tepatnya 19 Juni 2023, timnas Indonesia akan menjamu tim ranking 1 FIFA, Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.

Baca Juga: Jelang Lawan Timnas Indonesia, Striker Argentina Cetak Rekor Langka usai Raih Gelar Liga Champions

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak