Karena Aturan Baru, Pemain Indonesia Kini Bisa Main di Liga Inggris seperti Striker Muda Thailand

Jika ada kesempatan, Asnawi Mangkualam di Premier League bisa menjadi kenyataan karena aturan baru

Irwan Febri Rialdi | www.mxkc.sbs
Kamis, 22 Juni 2023 | 11:00 WIB
Momen duel Asnawi Mangkualam vs Alejandro Garnancho. (Dok. PSSI)

Momen duel Asnawi Mangkualam vs Alejandro Garnancho. (Dok. PSSI)

www.mxkc.sbs - Regulasi pemain asing baru yang diterapkan Liga Inggris membuka peluang bagi para pesepak bola Indonesia untuk berkarier di sana. Salah satu contohnya ialah pemain asal Thailand, Suphanat Mueanta.

Suphanat Mueanta kabarnya sedang menuju ke Inggris untuk bergabung dengan Leicester City. Jika pemain asal Thailand ini bisa bermain di Liga Inggris, peluang yang didapat pemain Indonesia jelas terbuka.

Pasalnya, saat ini Inggris sudah mengumumkan aturan baru terkait izin kerja untuk para pemain luar negeri. Sebab, setiap klub hanya diperbolehkan memiliki dua hingga empat pemain tanpa ribet dengan work permit.

Baca Juga: Video Pemain Timnas Islandia Mencoba Teknik Lemparan Maut Pratama Arhan, Begini Hasilnya

Suphanat Mueanta dikabarkan bakal dipinjamkan lebih dulu ke klub Belgia, OH Lauvren sebelum bergabung ke Leicester City. Hal itu karena striker berusia 20 tahun harus mengurus izin kerja.

"Laporan teranyar Suphanat menerima kontrak resmi dari The Foxes. Tapi dia harus pergi ke OH Leuven (klub Belgia), klub yang juga dimiliki King Power International Group, untuk mendapatkan izin kerja," tulis laporan Mainstand.

Sebelumnya, pemain-pemain non Eropa memang menghadapi tantangan yang tak mudah untuk bisa bermain di Liga Primer Inggris. Sebab, ada berbagai persyaratan yang harus dipenuhi agar bisa berkarier di kasta tertinggi.

Baca Juga: Dipuji Selangit Jurnalis Eropa, Marselino Ferdinan Merendah

Salah satunya yakni bahwa pemain tersebut harus mendapatkan izin kerja yang dikeluarkan oleh pemerintah Inggris. Izin kerja semacam ini bisa diperoleh apabila pemain tersebut berasal dari negara yang termasuk dalam 70 besar ranking FIFA.

Selain itu, pemain yang bersangkutan harus sudah bermain bersama tim nasionalnya, setidaknya minimal selama dua tahun.

Persoalan izin kerja inilah yang paling sering menyulitkan pesepak bola asing yang ingin merintis kariernya di Inggris. Beberapa pemain akhirnya batal bergabung karena tak mendapatkan izin kerja.

Baca Juga: Kompak dengan Thomas Doll, Media Argentina Terkesima dengan Penampilan Timnas Indonesia

Dengan fenomena bergabungnya Suphanat Mueanta, tentu para pesepak bola Indonesia juga punya peluang yang sama untuk bisa meniti kariernya di Liga Inggris.

Namun, Suphanat memang tak berkarier di kasta tertinggi. Pasalnya Leicester City di musim lalu harus terdegradasi dari Premier League atau liga kasta tertinggi di Inggris. Hal itu membuat mereka bakal tampil di Championship musim depan.

Baca Juga: Apesnya Rival Timnas Indonesia Kena Bully Suporternya Sendiri, Pamer Menang di Laga FIFA Matchday Ternyata Tak Cukup

Kontributor: M Faiz Alfarizie
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak