Timnas Indonesia Hadapi Raja Terakhir, Hokky Caraka Minta Hal Ini ke Suporter

Penyerang Timnas Indonesia, Hokky Caraka mempunyai permintaan kepada suporter jelang pertandingan melawan raja terakhir.

Rifqu Khanif | www.mxkc.sbs
Minggu, 21 Januari 2024 | 10:21 WIB
Penyerang Timnas Indonesia, Hokky Caraka meminta hal ini ke pendukung Garuda. (Tangkapan layar Instagram @hokkycaraka_)

Penyerang Timnas Indonesia, Hokky Caraka meminta hal ini ke pendukung Garuda. (Tangkapan layar Instagram @hokkycaraka_)

www.mxkc.sbs - Timnas Indonesia diketahui akan melawan raja terakhir atau tim terkuat di Piala Asia 2023 berdasarkan peringkat FIFA.

Hokky Caraka sebagai penyerang Skuad Garuda pilihan Shin Tae-yong, meminta hal ini ke suporter.

Raja terakhir yang bakal dihadapi Timnas Indonesia adalah Jepang. Samurai Biru julukannya menempati ranking 17 dunia.

Baca Juga: Utak Atik Timnas Indonesia OTW 16 Besar Piala Asia 2023, Cara 'Mudah' yang Paling Memungkinkan

Skuad Merah Putih rencananya akan menjamu anak asuh Hajime Moriyasu pada Rabu, 24 Januari 2024 di Stadion Al Thumama, Pukul 18.30 WIB.

Skuad Indonesia memang secara peringkat jauh di bawah negara asal Asia Timur ini.

Bahkan berdasarkan kualitas pemain, Jepang unggul juga dari Skuad Garuda. Mayoritas punggawa negeri sakura bermain di level Eropa.

Baca Juga: Biang Kerok Fabio Quartararo Bisa Gagal Lagi Juara Dunia MotoGP

Sebagai contoh, mereka memiliki Kaoru Mitoma bermain di Brighton, Wataru Endo gelandang Liverpool dan Takefusa Kubo berkarir bersama Real Sociedad.

Tetapi kans Indonesia untuk bisa mengimbangi Jepang terbuka setelah asuhan Moriyasu kalah 1-2 dari Irak.

Apalagi Skuad Garuda baru dapat angin segar usai mengandaskan perlawanan Vietnam dengan skor 1-0.

Baca Juga: Capaian Terbaik 3 Kali Finis Urutan 3, Fabio Quartararo Kubur Mimpi Juara Dunia MotoGP

Oleh sebabnya, striker asal PSS Sleman, Hokky Caraka meminta sebuah dukungan ke suporter, seperti dikutip dari pssi.org, Minggu, (21/1).

"Tetap dukung kami apapun hasilnya nanti (lawan Jepang)," ucap striker PSS Sleman.

Hokky menambahkan, dirinya siap bermain di posisi mana saja, bahkan ia pasrah apabila Shin memilih pemain lain ketimbang dirinya.

"Mau siapapun yang diturunkan, main di mana pun, hasilnya seperti apapun, mohon dukungannya," jelas Hokky.

 

 

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak